RS Bunda Group

WASPADA !! Perut Kembung dan Gas Berlebih

 

Perut kembung dan gas berlebihan biasanya disebabkan oleh penumpukan gas dalam saluran pencernaan.

Gas ini bisa berasal dari udara yang tertelan saat makan atau minum, serta gas yang dihasilkan oleh aktivitas bakteri normal dalam usus selama proses pencernaan.

PENANGANAN !! Perut Kembung dan Gas Berlebih

 
  • Perhatikan pola makan Anda.
  • Hindari makanan yang dapat menyebabkan perut kembung dan gas berlebihan.
  • Hindari Stres dan kecemasan dapat memengaruhi keseimbangan usus dan menyebabkan perut kembung.
  • Hindari Merokok.
    Pastikan Anda cukup terhidrasi dengan minum air yang cukup.
  • Konsultasi dengan Dokter.

Layanan Digestive Di RS Bunda

Gastro Entero Hepaologi

Endoscopy

Kanker Kolorektal Screening

Surgery

Frequently Asked Questions

Apa Itu Tindakan Digestive ?

Digestive adalah jenis layanan kesehatan yang berfokus pada pencegahan, diagnosis, pengobatan, dan manajemen masalah yang terkait dengan sistem pencernaan atau saluran pencernaan manusia.

Kapan Seseorang Sebaiknya Mencari Tindakan Digestive?

Sebaiknya mencari layanan digestive jika mereka mengalami gejala yang berkaitan dengan sistem pencernaan seperti nyeri perut yang berat, perubahan pola buang air besar yang signifikan, perut kembung yang terus menerus, darah dalam tinja, atau gangguan pencernaan lain yang mengkhawatirkan.

Apakah Tindakan Digestive Hanya untuk Masalah Medis Serius?

Tidak, layanan digestive tidak hanya untuk masalah medis serius. Layanan ini juga dapat mencakup pencegahan, perawatan gejala umum seperti perut kembung atau asam lambung, serta manajemen kondisi kronis yang mempengaruhi pencernaan.

Tim Dokter Digestive RS Bunda

dr. Agasjtya Wisjnu, SpPD-KGEH, FINASIM
dr. Hayatun Nufus, SpPD-KHOM
dr. Ariansah Margaluta, SpB-KbD
dr. Dumaria, SpB

Informasi & Pendaftaran

Hubungi Call Centre RS Bunda Group